November 30, 2011

Go !


bergetar aku dan hatiku luruh
bagai air yang mengalir deras menuruni hulu hilir sungai
dan aku berada melawan arusnya
mustahil untuk bertarung
tak kuasa mempertahankan
mungkin sudah waktunya
lebih baik berakhir sekarang
agar tak terlalu sakit jika saat itu tiba

sungguh, aku ikhlas..
sakit ini masih bisa aku tahan
atas nama kebahagiaan
aku melepasmu teman

0 komentar:

Posting Komentar

 

vitra's:noktahminor Template by Ipietoon Cute Blog Design